Sekilas PSMP di Divisi III

PSMP Muaro Paiti bukan sebuah nama yang asing lagi bagi warga kapur IX pada umumnya,
dan juga tidak akan asing bagi masyarakat Limapuluh Kota, karen kiprah PSMP (Persatuan sepak Bola Muaro Paiti) telah banayk di tingkat kabupaten, meskipun jarak dari Muaro Paiti ke Ibukota Kabupaten, itu semua tidak pernah menjadi persoalan bagi para pemain PSMP.
Seperti dapat kami laporkan pada saat ini PSMP sedang mengikuti Divisi 3 Kab.Limapuluh Kota, yang pad pertandingan hari ini jumat 16 jan 09 di Payakumbuh, PSMP menang dengan skor 2-1 atas lawannya.
dan juga pada minggu kemaren berhadapan dengan Persita Tanjung Balik juga dimenangkan oleh PSMP dengan skor 7-1,
dan untuk selanjutnya pada hari senin tanggal 19 jan 2009 di payakumbuh....
0 Response to "Sekilas PSMP di Divisi III"
Post a Comment