Blackberry Passport Resmi Diluncurkan

Akhirnya ponsel pintar terbaru dari BlackBerry diperkenalkan secara resmi kepada publik. Handphone tersebut adalah BlackBerry Passport yang memiliki layar sentuh berukuran 4,5 inci berbentuk persegi. Layar tersebut mempunyai resolusi 1440 x 1440 dan mampu menampung 60 karakter per baris, lebih banyak dibandingkan iPhone yang hanya mampu menampilkan 33 karakter per baris.
Handphone berbasis BlackBerry OS 10.3 ini juga mempunyai keyborad fisik yang sensitif terhadap sentuhan. Kemampuan tersebut memudahkan penggunanya untuk melakukan pengetikan tanpa harus meletakkan jari pada layar. Selain itu, terdapat aplikasi pesaing Cortana, Google Now ataupun Siri milik BlackBerry yang mereka sebut bernama BlackBerry Assistant.

0 Response to "Blackberry Passport Resmi Diluncurkan"

Post a Comment

Terimakasih Atas Kunjungannya, Semoga Tulisan Di Blog sederhana ini bermanfaat, Jangan Lupa Tinggalkan Komentar dan Pesan yaa, dan jangan lupa untuk berkunjung lagi ke tempat kami.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel